Menu

Dijamin Ampuh, Ini 5 Cara Alami Redakan Cenat-Cenut saat Sakit Kepala, Bye bye Aspirin!

14 Februari 2023 16:35 WIB
Dijamin Ampuh, Ini 5 Cara Alami Redakan Cenat-Cenut saat Sakit Kepala, Bye bye Aspirin!

Seorang wanita sedang sakit kepala. (pinterest/freepik)

HerStory, Jakarta —

Sakit kepala merupakan salah satu kondisi yang bisa datang tiba-tiba karena berbagai hal, seperti kesibukan yang padat hingga pola hidup buruk. Kondisi ini tentunya bisa mengganggu aktivitas kamu dan menimbulkan rasa sakit yang membuat gak nyaman.

Meski sakit kepala bisa ditangani dengan mengonsumsi obat, hal ini gak terlalu dianjurkan jika dilakukan terlalu sering, Beauty. Oleh karena itu, lebih baik mengatasi sakit kepala dengan menggunakan cara alami yang aman dan gak mengancam.

Nah, kira-kira apa saja cara yang tepat untuk mengatasi sakit kepala? Yuk, simak selengkapnya dalam artikel yang sudah HerStory rangkum berikut ini, Beauty.

1. Pijat terapi

Pijat merupakan salah satu terapi paling ampuh untuk mengatasi otot yang tegang, salah satunya di kepala. Terkadang stres dan adanya tekanan menyebabkan bagian tubuh atas menjadi tegang dan timbullah sakit kepala.

Kondisi ini disebabkan oleh otot tubuh yang kaku dan menegang. Biasanya hal ini terjadi karena postur tubuh yang buruk hingga adanya aktivitas berlebih.

Baca Juga: Jangan Buru-buru Beli Obat di Apotek Moms! Ini 7 Cara Alami Hempas Sakit Kepala dengan Mudah, Wajib Banget Kamu Ketahui!

Baca Juga: Kurangnya Hormon Estrogen Saat Menstruasi Picu Sakit Kepala Tak Tertahankan

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Share Artikel:

Oleh: Noorma Amalia Siregar