Menu

Jangan Disepelekan! Ini Sederet Kebiasaan Sepele yang Bisa Merusak Kesehatan Ginjal, Sudah Tahu Moms?

02 Maret 2023 09:00 WIB
Jangan Disepelekan! Ini Sederet Kebiasaan Sepele yang Bisa Merusak Kesehatan Ginjal, Sudah Tahu Moms?

Ilustrasi Ginjal. (pinterest/healthcentral)

3. Kurang minum air putih

Jarang minum air bisa menjadi salah satu kebiasaan merusak ginjal yang sering kamu lakukan. Padahal, minum air putih bisa membantu ginjal dalam membersihkan zat sisa dari dalam tubuh.

Mencukupi kebutuhan cairan tubuh membantu menjaga keseimbangan air dan mineral sehingga jaringan, otot, dan saraf bisa berfungsi normal.

Kurang minum juga membuat kamu lebih berisiko mengalami batu ginjal. Bagi orang normal, minum 1,5 hingga 2 liter air putih dapat memenuhi kebutuhan harian.

Apakah kamu masih memiliki kebiasaan tersebut? Jika iya, mulai sekarang stop ya Moms!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Share Artikel:

Oleh: Sri Handari

Artikel Pilihan