Menu

Gak Cuma Bikin Tubuh Sehat, Ternyata Olahraga Punya Manfaat untuk Kesehatan Kulit Lho, Bisa Hilangi Mata Panda Juga!

08 Maret 2023 02:15 WIB
Gak Cuma Bikin Tubuh Sehat, Ternyata Olahraga Punya Manfaat untuk Kesehatan Kulit Lho, Bisa Hilangi Mata Panda Juga!

Ilustrasi wanita mengalami cedera saat olahraga. (iStock/kazuma seki)

HerStory, Jakarta —

Ternyata, berolahraga gak melulu bagus untuk kesehatan tubuh dna mental lho Beauty. Banyak yang gak tahu kalau ternyata dengan olahraga rutin bisa mempengaruhi kesehatan kulitmu sehingga wajah terlihat lebih segar dan sehat.

Tentu saja, kecantikan bagi wanita adalah hal yang sangat penting untuk dijaga karena bisa meningkatkan kepercayaan diri.

Dengan meningkatkan kesehatan tubuh, olahraga pun bisa merawat kesehatan kulit supaya tampil lebih percaya diri lho. Hal ini lantaran dengan melakukan olahraga bisa meningkatkan aliran darah ke seluruh tubuh, membawa oksigen dan nutrisi yang mana menjadikan sel kulit lebih sehat. 

Seperti melansir dari laman Sehat Aqua melalui sindikasi konten suara.com, berikut ini adalah manfaat berolahraga untuk kecantikan kulit wajah.  Simak yuk Beauty!

1. Mencegah Mata Panda

Yang perlu kamu ketahui, olahraga bisa memengaruhi kualitas tidur di malam hari dan tentu saja dapat membuat tidur lebih cepat atau nyenyak. Dengan kualitas tidur yajg baik maka bisa membantu mencegah timbulnya mata panda atau lingkar hitam di area mata. 

Baca Juga: Selain Olahraga, Gimana Sih Cara Jaga Daya Tahan Tubuh saat Puasa Agar Gak Mudah Sakit? Catat Ya Moms!

Baca Juga: NMW Aesthetic Clinic Hadirkan Korean Glazed Skin Agar Lebaran Makin Meriah dan Awet Muda! Ssttt, Banyak Promo Lho Beauty!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.