Menu

Banyak Anak Muda Mengeluhkan Nyeri Otot dan Sendi, Begini Penjelasan dari Dokter, Simak Yuk Beauty!

09 Maret 2023 17:00 WIB
Banyak Anak Muda Mengeluhkan Nyeri Otot dan Sendi, Begini Penjelasan dari Dokter, Simak Yuk Beauty!

Ilustrasi nyeri tulang kaki. (ThinkStock/Edited By HerStory)

Bagi orang-orang yang gemar menjalankan olahraga berat seperti berenang, bermain bola, hingga bersepeda, gerakan pemanasan dan pendinginan diperlukan untuk menghindari nyeri pada otot dan sendi.

Untuk memastikan otot dan sendi bekerja dengan maksimal, Dokter Saad juga menyarankan orang-orang ketika beraktivitas baiknya tidak mengandalkan satu posisi saja. Misalnya ketika posisi bekerja mengharuskan seseorang duduk seharian, ada baiknya setiap dua jam sekali mengganti posisi.

Baca Juga: Rentan Dialami oleh Orang Tua, Simak Cara Aman dan Efektif Mengatasi Gejala Parkinson lewat Operasi Pemasangan Deep Brain Stimulation (DBS)

Baca Juga: 4 Rekomendasi Bahan Herbal yang Ampuh Mengatasi Rasa Sakit Saat Memasuki Masa Menopause, Nyeri Sendi Pasti Teratasi!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Share Artikel:

Lihat Sumber Artikel di GenPI

Konten Sindikasi: Artikel ini merupakan kerja sama HerStory dengan GenPI. Hal yang terkait dengan tulisan, foto, grafis, video, dan keseluruhan isi artikel yang tayang di website ini menjadi tanggung jawab HerStory.

Oleh: Sri Handari

Artikel Pilihan