Menu

Ingin Tetap Glowing Saat Mengandung Si Kecil? Yuk, Coba Masker Alami Ini!

06 Januari 2021 09:15 WIB
Ingin Tetap Glowing Saat Mengandung Si Kecil? Yuk, Coba Masker Alami Ini!

Masker wajah jenis Clay Mask (Womantalk.com/Edited by Herstory)

Oats dan yoghurt 

Moms, apabila kamu merasa timbul banyak bintik hitam di wajah, kamu bisa lho menggunakan masker dengan bahan oats dan plain yoghurt. Kedua bahan tersebut dapat membantu untuk mengangkat sel kulit mati pada wajah. Cara membuatnya cukup campurkan 1 sendok makan oats dan yoghurt, aduk sampai keduanya tercampur rata, oleskan pada wajah dan diamkan sekitar 10 menit, kemudian basuh dengan air. 

Tomat dan mentimun 

Tak hanya lezat untuk dimakan, tomat dan mentimun juga bisa membuat wajah kamu tampak cerah lho moms. Caranya gampang banget, kamu cukup hancurkan kedua bahan tersebut kemudian campurkan dan aduk sampai merata. Setelah itu, aplikasikan pada wajah dan diamkan sekitar 15 menit. Terakhir, bilas wajah dengan air sampai bersih. 

Baca Juga: Full Makeup Saat Lebaran Bisa Picu Jerawat, Moms, Yuk Cegah dengan Masker Alami dari Teh Hijau, Begini Cara Bikinnya!

Baca Juga: 3 Bahan Alami yang Bisa Jadi Masker Wajah, Dijamin Bisa Hempas Kulit Kusam dan Bikin Cerah Berseri!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman: