Menu

Mau Punya Berat Badan Ideal Beauty? Ahli Gizi Sarankan Hal Ini, Yuk Cobain!

10 Maret 2023 17:00 WIB
Mau Punya Berat Badan Ideal Beauty? Ahli Gizi Sarankan Hal Ini, Yuk Cobain!

Ilustrasi diet. (Pinterest/Freepik)

HerStory, Jakarta —

Siapa yang tak mau puya berat badan ideal, apalagi wanita. Selain menunjang penampilan, berat badan ideal juga berpengaruh pada kesehatan tubuh lho Moms.

Nah, jika dibiarkan gemuk, ini bisa menyebabkan berbagai masalah kesehatan, seperti jantung, aritmia, diabetes, penyakit jantung, hingga gagal ginjal. Oleh karena itu, untuk dapat hidup sehat dengan berat badan ideal, diperlukan takaran gizi yang seimbang.

Oleh sebab itu, kamu harus memenuhi kebutuhan karbohidrat, protein, lemak, vitamin, dan mineral yang ideal.

Direktur Kesehatan Kerja dan Olahraga Kementerian Kesehatan, Kartini Rustandi mengatakan di dalam tubuh manusia, zat-zat gizi tersebut berfungsi sebagai sumber energi terutama karbohidrat dan lemak, zat pembangun protein, serta zat pengatur vitamin dan mineral. 

"Untuk pemenuhan gizi seimbang tersebut, harus melakukan makan teratur yang terdiri dari makan pagi, siang, dan malam, serta selingan pagi dan sore," ungkap Kartini dalam keterangan resminya.

Selain itu, masyarakat juga perlu memperhatikan jumlah kebutuhan energi setiap harinya.  Pada dasarnya kebutuhan energi tergantung pada umur, jenis kelamin, berat badan, dan aktivitas masing-masing individual. 

Baca Juga: Aman untuk Penderita Gerd, Ini 5 Susu Penggemuk Terbaik Tangani Masalah Berat Badan, Cuss Langsung Coba!

Baca Juga: Tetap Jaga Berat Badan saat Berbadan Dua, Ini 5 Pola Diet yang Aman untuk Ibu Hamil! Moms Mau Coba Gak?

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Share Artikel:

Lihat Sumber Artikel di GenPI

Konten Sindikasi: Artikel ini merupakan kerja sama HerStory dengan GenPI. Hal yang terkait dengan tulisan, foto, grafis, video, dan keseluruhan isi artikel yang tayang di website ini menjadi tanggung jawab HerStory.

Oleh: Sri Handari

Artikel Pilihan