Menu

Manfaat Musik Bagi Anak, Bisa Membantu Perkembangan Otak Si Kecil Lho Moms!

06 Januari 2021 11:55 WIB
Manfaat Musik Bagi Anak, Bisa Membantu Perkembangan Otak Si Kecil Lho Moms!

Ilustrasi balita yang sedang mendengarkan musik. (Unsplash/Alireza Attari)

Meningkatkan kemampuan berpikir 

Sebuah penelitian membuktikan bahwa jumlah hubungan antar sel otak pada seseorang yang aktif bermusik cenderung lebih banyak dibandingkan mereka yang tak mendengarkan musik. Oleh sebab itu, akan lebih baik jika anak diberikan stimulasi musik semenjak dini untuk meningkatkan kemampuan berpikir. 

Melatih konsentrasi 

Mendengarkan musik ataupun memainkan alat musik dapat melatih konsentrasi pada anak. Hal itu karena, ketika anak sedang mendengarkan atau memainkan alat musik, ia akan fokus pada satu hal dalam jangka waktu tertentu. Tentunya hal ini juga memberikan dampak yang baik untuk proses belajar si kecil lho moms. 

Nah, itu dia 3 manfaat yang akan didapatkan oleh anak ketika ia mendengarkan musik semenjak dini. Semoga informasi ini bermanfaat ya moms! 

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman: