Menu

Diet Karbohidrat Nggak Makan Nasi Sama Sekali? Ini Faktanya

11 Januari 2021 11:40 WIB
Diet Karbohidrat Nggak Makan Nasi Sama Sekali? Ini Faktanya

Mengukur lingkar perut. (pinterest/freepik)

Karbohidrat digunakan tubuh sebagai sumber energi utama. Setelah dikonsumsi, karbohidrat akan dipecah menjadi gula dan diserap darah sebagai glukosa atau gula darah. Kemudian, tubuh akan mengeluarkan insulin, sehingga glukosa dapat dimanfaatkan sebagai sumber energi. Glukosa yang tidak terpakai lalu disimpan di dalam hati, otot, atau sel lain yang juga bisa diubah menjadi lemak.

Nah, untuk menghindari glukosa berlebih yang membuatnya menjadi lemak, maka diet karbohidrat ini muncul sebagai solusinya. Pada kondisi normal, asupan karbohidrat yang disarankan lebih dari setengah total kalori. Jika asupan 2.000 kalori per hari, maka porsi karbohidrat sekitar 900-1300 atau sebanyak 225-325 gram.

Baca Juga: Mengintip Manfaat Diet Karbo, Cara Efektif Menurunkan Berat Badan dengan Mengurangi Karbohidrat, Beauty Tertarik?

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Artikel Pilihan