Menu

Agar Diberi Keselamatan saat Mudik Lebaran, Sebaiknya Baca Doa ini Yuk Moms!

22 April 2023 10:35 WIB
Agar Diberi Keselamatan saat Mudik Lebaran, Sebaiknya Baca Doa ini Yuk Moms!

Ilustrasi wanita hamil sedang berdoa usai melakukan salat. (Shutterstock/Edited By HerStory)

HerStory, Jakarta —

Mudik sudah menjadi tradisi turun menurun yang dilakukan masyarakat menjelang hari Raya Idulfitri.

Namun tak jarang ada juga yang memilih mudik setelah melakukan salat Idulfitri.

Agar diberi keselamatan selama perjalanan, tak ada salahnya melantunkan doa supaya perjalanan Moms dan keluarga diberi kelancaran dan selamat sampai tujuan.

Doa harian ini lengkap dalam tulisan Arab, latin hingga artinya. Yuk simak doa harian satu ini!

Doa bepergian ini bisa dibaca ketika kamu mudik atau melakukan perjalanan darat.

Doa bepergian

اَللّٰهُمَّ هَوِّنْ عَلَيْنَا سَفَرَنَا هَذَا وَاطْوِعَنَّابُعْدَهُ اَللّٰهُمَّ اَنْتَ الصَّاحِبُ فِى السَّفَرِوَالْخَلِيْفَةُفِى الْاَهْلِ

Alloohumma hawwin 'alainaa safaranaa hadzaa waatwi 'annaa bu'dahu. Alloohumma antashookhibu fiissafari walkholiifatu fiil ahli.

"Ya Allah, mudahkanlah kami bepergian ini dan dekatkanlah kejauhannya. Ya Allah yang menemani dalam berpergian dan Engkau pula yang melindungi keluarga."

Baca Juga: Manfaat Cincau untuk Kesehatan Tubuh saat Hadapi Perjalanan Jauh, Bikin Momen Mudik Makin Asik!

Baca Juga: Tempo Scan Bantu Masyarakat Kurangi Beban Perjalanan Selama Mudik Lebaran Lewat Kegiatan Ini

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Artikel Pilihan