Menu

Musim Panas Waspada Kena Heat Exhaustion, Yuk Kenali Penyebab, Gejala hingga Cara Pencegahannya!

05 Mei 2023 14:45 WIB
Musim Panas Waspada Kena Heat Exhaustion, Yuk Kenali Penyebab, Gejala hingga Cara Pencegahannya!

ilustrasi suhu panas (freepik/wirestock)

2. Obat-obatan Tertentu

Tahukah beauty, beberapa obat dapat memengaruhi kemampuan tubuh untuk tetap terhidrasi dan merespons panas dengan benar. 

Ini termasuk beberapa obat yang digunakan untuk mengobati tekanan darah tinggi dan masalah jantung (beta blocker, diuretik), mengurangi gejala alergi (antihistamin), penenang, dan antipsikotik.

3. Perubahan Suhu Mendadak

Jika kamu gak terbiasa dengan panas, maka akan lebih rentan terhadap heat exhausted. Sebab, tubuh membutuhkan waktu untuk membiasakan diri dengan suhu yang lebih tinggi. 

Kendati demikian, banyak hal yang dapat dilakukan untuk mencegah kelelahan akibat panas. Ketika suhu naik, ingatlah untuk memakai pakaian longgar dan ringan untuk membiarkan keringat menguap dengan baik. 

Hindari paparan sinar matahari langsung dengan menggunakan tabir surya, minimal SPF 15++. Selain itu, minum banyak cairan untuk memastikan tubuh terhidrasi ya, Beauty!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Share Artikel:

Oleh: Ummu Hani