Menu

Malas Mandi dapat Menyebabkan Penuaan Dini, Jangan Dilakukan Lagi Ya!

27 Januari 2021 16:50 WIB
Malas Mandi dapat Menyebabkan Penuaan Dini, Jangan Dilakukan Lagi Ya!

Ilustrasi seorang wanita sedang mandi. (pinterest/freepik)

Membuat tubuh lemas 

Hal ini jarang sekali disadari, ketika kamu memutuskan untuk nggak mandi maka otomatis tubuh kamu akan terasa lemas dan memiilih untuk bermalas-malasan di kamar. Jika dibiarkan begitu saja, hal itu dapat mengganggu aktivitas kamu lho beauty

Menyebabkan penuaan dini 

Penuaan dini adalah musuh terbesar seluruh wanita, oleh sebab itu selalu usahakan untuk mandi dua kali sehari ya beauty. Kulit manusia membutuhkan air untuk membuat tubuh menjadi lembab dan cerah. Jika kamu malas mandi, maka hal itu dapat meningkatkan risiko munculnya keriput pada wajah dan terjadi penuaan dini. 

Nah, itu dia 3 permasalahan yang akan timbul kalau kamu malas mandi. Mulai saat ini usahakan untuk mendi dua kali sehari ya beauty

Baca Juga: Tasya Farasya Jarang Mandi, Aman Gak Sih untuk Kesehatan Tubuh dan Kulit? Ternyata Dokter Kulit Bilang Begini Lho!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman: