Menu

Serba-Serbi Jadi Pemimpin Wanita ala Dian Kurniawati: Kadang Saya Kena Imposter Syndrome

19 Mei 2023 11:15 WIB
Serba-Serbi Jadi Pemimpin Wanita ala Dian Kurniawati: Kadang Saya Kena Imposter Syndrome

Dian Kurniawati selaku Founder Tridi Oasis (Dok. Istimewa/Edited by HerStory)

Apa itu imposter syndrome?

Beauty, melansir laman Harvard Business Review, wanita kerap didiagnosa mengalami imposter syndrome. Ini merupakan rasa ragu akan kemampuan diri sendiri. 

Konsep ini mulai berkembang sejak tahun 1970-an di mana ada pengaruh rasisme, kelas sosial, dan bias lainnya yang menimbulkan rasa gak nyaman yang umumnya dirasakan oleh wanita. 

Adapun cara untuk mengatasi imposter syndrome bukanlah mengubah karakter individu melainkan menciptakan lingkungan dengan gaya kepemimpinan yang berbeda. 

Dari sini terbukti bahwa dalam dunia kepemimpinan dibutuhkan keragaman dari segi ras, etnis, identitas gender yang mana mereka dipandang secara profesional sebagai seorang pemimpin.

Baca Juga: Berawal dari Rasa Cinta Alam, Intip Perjalanan Dian Kurniawati Membangun Tridi Oasis!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman: