Menu

Solusi Bagi Penderita Hipertensi, 4 Rempah-rempah yang Bisa Jadi Alternatif Garam untuk Makanan, Lebih Sehat!

26 Mei 2023 10:45 WIB
Solusi Bagi Penderita Hipertensi, 4 Rempah-rempah yang Bisa Jadi Alternatif Garam untuk Makanan, Lebih Sehat!

Seorang wanita menaburkan garam pada makanannya. (pinterest/freepik)

 

Jika kamu ingin lebih instan dalam penggunaannya, ada bubuk bawang putih di pasaran yang bisa dibeli untuk menggurihkan makanan. 

2. Perasan Lemon

Seperti garam, perasan lemon dapat menonjolkan rasa dalam makanan. Ini dapat digunakan dalam hidangan manis maupun gurih. 

Kamu dapat menggunakan perasan lemon sebagai alternatif garam yang menyehatkan. Kendati demikian, gak semua makanan cocok dengan perasan lemon. 

Perasan lemon baiknya digunakan untuk makanan dengan olahan ringan atau tak banyak bumbu di dalamnya. Sebab, lemon kerap mengalahkan rasa bumbu dari sebuah masakan. 

3. Lada Hitam Bubuk

Lada hitam bubuk gak hanya dapat menjadi alternatif asin garam tapi juga menambahkan rasa pedas dalam makanan.

Gak cuma itu, lada hitam bubuk juga memiliki kandungan yang sehat, yaitu anti-inflamasi yang dapat melindungi tubuh dari penyakit. 

Baca Juga: Konon Katanya Kopi Gak Baik untuk Penderita Hipertensi, Cusss Intip Batas Aman Konsumsi Kafein Setiap Harinya, Kamu Harus Tahu Nih!

Baca Juga: Alergi Minggat Gegara Bawang Merah, Ini 3 Manfaat Bumbu Dapur Ini untuk Kesehatan Tubuh, Rugi Kalau Dilewatkan Moms!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Artikel Pilihan