Menu

Hempas Rambut Rontok, Ini 3 Makanan yang Bisa Jadi Penolong ala Dr Richard Lee! Sudah Tahu Belum Beauty?

12 Juni 2023 14:35 WIB
Hempas Rambut Rontok, Ini 3 Makanan yang Bisa Jadi Penolong ala Dr Richard Lee! Sudah Tahu Belum Beauty?

Ilustrasi rambut rontok. (Pixabay/Martin Slavoljubovski)

HerStory, Jakarta —

Bagi para wanita, rambut adalah mahkota. Bahkan, zaman sekarang banyak pula pria yang mementingkan kesehatan rambutnya demi penampilan yang semakin membaik karena percaya atau enggak, rambut bisa sangat mempengaruhi.

Dalam pertumbuhan rambut terdapat tiga fase, yakni fase awal yang berlangsung selama dua tahun, fase kedua, dan fase istirahat.

Namun, nyatanya ada beberapa makanan yang merubah tiga fase tersebut, sehingga membuat rambut kalian menjadi lebih mudah rontok lho Beauty!

Penasaran? berikut tiga makanan yang bisa menyebabkan rambut rontok.

1. Kurang Nutrisi

Kurang nutrisi atau makan terlalu sedikit bisa menyebabkan rambut rontok. Terlebih lagi jika kalian diet berlebihan dan hanya makan satu kali dalam sehari.

Hal ini akan membuat rambut dan kuku kalian akan duluan habis.

Jika kalian ingin diet berikanlah nutrisi terbaik untuk tubuh kita, tapi tak overload.

Baca Juga: Bye-bye Rambut Rontok! 3 Bahan Alami Ini Bisa Jadi Obat Mujarab Hempas Kebotakan Dini, Salah Satunya Ketumbar Lho!

Baca Juga: Murah Meriah! Ini Rekomendasi Serum Rambut Anti Rontok di Bawah Rp100 Ribu, Ampuh Rangsang Pertumbuhan Makin Tebal dan Kuat!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Artikel Pilihan