Menu

4 Kunci Jalani Hubungan Harmonis dan Langgeng, Pokoknya Jangan Pernah Lakukan Nomor 2 Ya Moms!

20 Juni 2023 16:35 WIB
4 Kunci Jalani Hubungan Harmonis dan Langgeng, Pokoknya Jangan Pernah Lakukan Nomor 2 Ya Moms!

Ilustrasi rumah tangga bahagia (Freepik/Edited by HerStory)

HerStory, Jakarta —

Tentu saja hubungan yang langgeng dan harmonis adalah keinginan banyak pasangan. Semuanya akan terasa mudah untuk dijalani ketika hubungan dengan pasangan berjalan dengan lancar.

Selain itu, kunci kehidupan yang bahagia adalah menemukan hubungan yang sehat dan pasangan yang saling mengerti.

Dalam menjalan hubungan, masing-masing memiliki rasa sayang dan juga tak ingin berpisah. Ada beberapa hal penting yang harus dihindari agar pasangan senantiasa nyaman, bahagia dan langgeng. 

Dikutip dari beberapa sumber, Selasa (20/6/2023), berikut perbuatan yang harus dihindari supaya langgeng dengan pasangan.

1. Prasangka negatif

Hal pertama yang penting dihindari adalah prasangka negatif. Prasangka negatif akan menyebabkan aura negatif dalam dirimu. 

Aura negatif bisa membuat orang-orang di sekitarmu merasa tak nyaman lho Beauty. Terlebih jika orang tersebut adalah pasanganmu. Jika pasangan merasa tak nyaman, akan sangat mungkin baginya memutuskan hubungan. 

Demi dapatkan hubungan yang bahagia dan harmonis sebaiknya dilandasi dengan prasangka dan hal-hal positif di dalamnya.

Baca Juga: Bangun Hubungan Harmonis, Ini 3 Tips Rumah Tangga Semakin Hangat Usai Lebaran, Buktikan Yuk Moms!

Baca Juga: Hubungan Harmonis Bisa Diketahui dari Genetik, Penasaran Gak Sih Kecocokan Kamu dan Pasangan?

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Share Artikel:

Lihat Sumber Artikel di Akurat

Konten Sindikasi: Artikel ini merupakan kerja sama HerStory dengan Akurat. Hal yang terkait dengan tulisan, foto, grafis, video, dan keseluruhan isi artikel yang tayang di website ini menjadi tanggung jawab HerStory.

Oleh: Azka Elfriza

Artikel Pilihan