Kubis (Unsplash/shelleypauls)
Meskipun memiliki banyak nutrisi penting seperti vitamin C, flavonoid, zat beta karoten, dan luteins, tapi sayur bayam harus dihindari penderita asam urat. Sebab, dalam setiap 100 gram sayur bayam mengandung 57 gram purin. Sangat tinggi, bukan?
Banyak orang suka makan buncis. Sayangnya sayuran ini harus dihindari oleh penderita asam urat. Sebab, buncis mengandung fruktoas tinggi yang bisa memicu asam urat kambuh.
Itulah beberapa sayuran yang sebaiknya dihindari penderita asam urat. Ingat ya Moms!
Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.