Menu

Beauty, Hindari Kebiasaan Ini Biar Kamu Enggak Gampang Bad Mood!

11 Februari 2021 21:15 WIB
Beauty, Hindari Kebiasaan Ini Biar Kamu Enggak Gampang Bad Mood!

frowning woman (freepik/lookstudio)

1. Kurang Tidur

Hal yang paling berpengaruh dalam perubahan suasana hati adalah jam tidur. Kamu harus tidur setidaknya 8 jam dalam sehari. Apa bila kamu kurang tidur dapat menimbulkan pikiran-pikiran negatif sehingga membuat kamu menjadi bad mood.

Kamu harus tidur sebelum jam 12 malam agar kesehatan badan terjaga. Walaupun kamu tidur 8 jam di mulai pada waktu pagi hari hingga siang hari in bukanlah jalan terbaik untuk memperbaiki jam tidur. Justru tidur pagi dapat membuat tubuhmu menjadi lemas dan kehilangan mood. Jadi kamu mudah lelah dan sensitif.

2. Gak Menerima Perasaan

Kamu sadar gak kalau kamu gak bisa menerima perasaan yang kamu rasakan, justru berdampak negatif bagi diri kamu. Memang gak semua orang bisa melakukan itu dengan mudah, atau gak semua orang bisa menerima perasaan negatif yang kamu alami. Gak apa-apa kalau kamu mau meutupi hal itu dari orang lain, tapi kamu harus jujur dan menerimanya sendiri.

Gak menerima perasaan atau gak menerima kenyataan bisa membuat kamu semakin terparuk, kamu harus jujur dan akui apa yang kamu rasakan. Semakin kamu menolaknya akan semakin stres. Oleh karena itu terimalah dengan hati yang lapang.

Baca Juga: Ampuh Dicoba saat Bad Mood, Ini 7 Tips Bangkitkan Gairah Seksual yang Mantap Dijajal Pasutri, Dijamin Hubungan Makin Harmonis!

Baca Juga: Benarkah Salah Langkah Pilih Menu Sarapan Bisa Bikin Mood Rusak Sepanjang Hari? Gini Lho Penjelasan Dr. Zaidul Akbar!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Artikel Pilihan