Buah Stroberi. (Unsplash/Jacek Dylag)
Homosistein yang terlalu banyak bisa mengganggu produksi hormon serotonin, dopamin, dan norepinefrin, yang mengatur suasana hati, tidur, hingga nafsu makan. Cara buatnya, Moms hanya perlu buncis yang sudah dibersihkan lalu siapkan minyak zaitun, penyedap non MSG, lada, dan garam.
Tuang minyak zaitun dalam mangkuk, aduk bersama penyedap, lada, dan garam secukupnya. Lalu rendam buncis selama beberapa menit. Jika sudah, panggang menggunakan ovem selama 45 menit dalam suhu 400 derajat Fahrenheit. Buncis panggang siap disajikan.
Selain beristirahat, rasa lelah dan stres dalam mengurus bayi juga bisa diatasi dengan mengonsumsi asupan yang tepat. Salah satunya dengan mengonsumsi cokelat panas.
Saat mengonsumsi cokelat, hormon kebahagiaan atau endorfin akan dilepaskan dalam tubuh kita. Endorfin memiliki fungsi membuat kkita nyaman dan gak mudah stres.
Mengutip dari Kementerian Kesehatan, perasaan menyenangkan dihasilkan oleh hormon dopamin sebagai respons atas mengonsumsi cokelat.
Cara bikinnya, siapkan 1 blok cokelat hitam lalu lelehkan bersama susu putih segar. Jika ingin rasa lebih manis, Moms bisa menambahkan bubuk kayu manis.
Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.