Menu

5 Manfaat Bangun Pagi yang Sayang Kamu Lewatkan, Dijamin Badan Jadi Lebih Bugar!

18 Agustus 2023 08:30 WIB
5 Manfaat Bangun Pagi yang Sayang Kamu Lewatkan, Dijamin Badan Jadi Lebih Bugar!

Ilustrasi wanita suka bangun pagi. (iStock/Edited By HerStory)

Tidur cukup dan selama 7-8 jam bermanfaat dalam:

  • Menjaga suasana hati
  • Meningkatkan konsentrasi
  • Mencegah obesitas dan penyakit kronis lainnya.
  • Mencegah penuaan dini, seperti keriput, garis halus kelopak mata hitam.

Di sisi lain, kurangnya kualitas tidur dapat memicu:

  • Sistem kekebalan tubuh yang lemah, sehingga mudah terserang penyakit
  • Memicu tekanan darah tinggi, penyakit jantung, dan diabetes
  • Mengganggu gairah seks

informasi tentang tips bangun pagi ada di halaman berikut ya!

Baca Juga: Selain Relaksasi, Ini 5 Manfaat Pijat yang Sering Disepelekan, Cuss Rutin Lakukan Jika Mau Badan Segar!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Artikel Pilihan