Menu

4 Makanan Ini Punya Kandungan Protein Lebih Tinggi Ketimbang Telur Lho Moms, Bisa Bantu Cegah Stunting, Intip Yuk!

21 Agustus 2023 13:45 WIB
4 Makanan Ini Punya Kandungan Protein Lebih Tinggi Ketimbang Telur Lho Moms, Bisa Bantu Cegah Stunting, Intip Yuk!

Yogurt (Unsplash/Sara Cervera)

3. Tahu

Produk nabati ini memang dikenal memiliki protein tinggi karena terbuat dari kacang kedelai. Sebanyak 100 gram tahu putih memiliki protein 17 gram. 

Tahu putih mengandung protein lengkap, yaitu 9 asam amino esensial sebagai pengganti daging untuk memenuhi kebutuhan nutrisi tubuh.

4. Keju Cottage

Makanan yang juga memiliki protein tinggi ini memiliki banyak fungis untuk tubuh, seperti memperkuat tulang dan pembentukan otot. Selain itu, keju cottage juga mengandung kalsium tinggi yang dibutuhkan Moms hamil serja janin. 

Baca Juga: Kalbe Farma Berangkat ke Riau dan Sidak Stunting, Siap Basmi Demi Indonesia Lebih Sehat!

Baca Juga: Kupas Tuntas Perspektif Masyarakat Tentang Masalah Stunting dengan NoLimit Indonesia, Gimana Sih Respon Netter Tentang Program Makan Gratis?

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Artikel Pilihan