Menu

Mampu Menangkap Gambar di Tempat Gelap Jadi Kelebihan Samsung Galaxy S21 Ultra 5G

19 Februari 2021 20:30 WIB
Mampu Menangkap Gambar di Tempat Gelap Jadi Kelebihan Samsung Galaxy S21 Ultra 5G

Aldo Turagan, Taba Sanchabachtiar, Taufiqul Furqon, Muhammad Fenno saat menghadiri acara Samsung Galaxy S21 Series 5G Life Series Workshop (19/02/2021). (Press release/ Samsung Indonesia)

Padahal, Epic Couple Ride diambil pada waktu subuh hari, sementara Epic Duel diambil pada Tanjakan 13 Kuningan City, yang hanya dibantu oleh pencahayaan yang minim.

Melalui video ini, Fenno berhasil menunjukkan kemampuan Samsung Galaxy S21 Ultra 5G dan S21+ 5G ketika melakukan pengambilan video dalam kondisi low-light.

Dari sisi baterai Fenno mengakui baterainya sudah sangat mumpuni untuk ukuran shooting. Fenno lantas membandingkan dengan kamera professional yang sering ia gunakan saja harus ganti ke baterai cadangan. Sehingga kemampuan baterai dari Samsung Galaxy S21 Series 5G tidak perlu diragukan lagi.

Samsung menetapkan harga resmi Galaxy S21 5G mulai Rp. 12.999.000, Galaxy S21+ 5G mulai Rp. 15.999.000, Galaxy S21 Ultra 5G mulai Rp 18.999.000.

Mulai tanggal 15 hingga 28 Februari 2021, Samsung menawarkan berbagai promo pembelian menarik dengan skema sebagai berikut:

Baca Juga: Samsung Luncurkan Galaxy Z Flip5 dan Galaxy Z Fold5, Ini Perbedaan dan Keunggulan Keduanya!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman: