Menu

Gak Cuma Obat-obatan Saja Lho Moms! Dari Sayuran hingga Ikan, Ini 5 Sumber Vitamin untuk Anak dari Makanan! Mau Coba?

31 Agustus 2023 01:35 WIB
Gak Cuma Obat-obatan Saja Lho Moms! Dari Sayuran hingga Ikan, Ini 5 Sumber Vitamin untuk Anak dari Makanan! Mau Coba?

Ilustrasi anak sedang makan sayuran. (Freepik/pvproductions)

HerStory, Jakarta —

Selama si kecil masih dalam masa pertumbuhan, sumber nutrisi dan vitamin gak cuma dari obat-obatan yang mereka konsumsi lho Moms!

Ada berbagai sumber nutrisi baik yang bisa disantap untuk mengoptimalkan pertumbuhannya. Salah satu komponen penting dalam nutrisi adalah vitamin yang bisa mebantu fungsi tubuhnya agar lebih baik.

Maka dari itu, ada beberapa pilihan vitamin dan nutrisi yang baik untuk dikonsumsi si kecil agar kebutuhannya selama masa pertumbuhan terpenuhi dengan baik.

Penasaran gak sih Moms apa saja sumber nutrisi dari makanan yang bisa kamu berikan untuk si kecil? Simak yuk ulasannya!

Vitamin C

Untuk mendapatkan vitamin C, kamu bisa memberikan jeruk, stroberi, kiwi, mangga, melon, nanas, tomat, paprika, dan brokoli pada si kecil. Perlu diketahui, vitamin C sangat penting untuk meningkatkan sistem kekebalan tubuh dan penyembuhan luka lho Moms!

Baca Juga: Wajib Santap Jika Ingin Panjang Umur! Ini 5 Ikan yang Bisa Tingkatkan Kesehatan Tubuh dan Kaya Protein, Nomor 5 Murah Banget!

Baca Juga: Cool-Vita Berikan Semua Produknya Asuransi, Ini Lho Tujuannya...

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.