Menu

Wah! Ini Dia 5 Manfaat Yoga Bagi Tubuh

23 Februari 2021 23:45 WIB
Wah! Ini Dia 5 Manfaat Yoga Bagi Tubuh

Ilustrasi seorang wanita bermeditasi (Pinterest/Edited by Herstory)

Menjaga Kesimbangan Tubuh

Latihan yoga membuat kamu tetap sehat dan menjaga kebebasan. Terutama bagi orang dewasa, karena banyak yang berusia 65 tahun mengalami gangguan pada keseimbangannya. Akibatnya kamu membatasi tingkat aktivitas dan kurang percaya. Dengan yoga semua hal tersebut dapat dikurangi dan hilang. Dengan yoga membuat tubuh kamu menjadi sehat dan bugar.

Menurunkan Berat Badan dan Memperkencang Otot

Selain itu, fungsi yoga dapat membangun otot dan menurunkan berat badan. Yoga dapat mengurangi peradangan, menyeimbangkan hormone, mengendalikan nafsu makan, meningkatkan massa otot dan memberi manfaat pada metabolisme kamu. Walaupun kelas yoga dapat membuat kamu berkeringat lebih dan membakar banyak kalori,

Wah, banyak sekali ya manfaat dari yoga, Beauty sudah mencobanya belum?

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Artikel Pilihan