Menu

Tiati, Kelebihan Berat Badan Bisa Bikin Moms Terkena Osteoarthritis Saat Lansia, Kok Bisa?

19 September 2023 09:55 WIB
Tiati, Kelebihan Berat Badan Bisa Bikin Moms Terkena Osteoarthritis Saat Lansia, Kok Bisa?

Ilustrasi wanita dengan berat badan berlebih. (pinterest/freepik)

Sementara itu, Osteoarthritis merupakan penyakit degeneratif yang memburuk dari waktu ke waktu, seringkali mengakibatkan nyeri kronis. Kondisi ini menyebabkan bantalan pelindung tulang rawan mengalami kerusakan seiring berjalannya waktu sehingga menyebabkan peradangan pada area sendi, terutama pada lansia yang sudah berumur.

Seseorang akan lebih berisiko terkena osteoarthritis apabila mereka kelebihan berat badan, pernah mengalami cedera lutut, atau memiliki riwayat keluarga dengan osteoartritis. Jika tidak ditangani dengan benar, osteoarthritis bisa mengganggu kualitas hidup seseorang dan menyebabkan nyeri berkepanjangan atau kronis.

Semoga informasinya bermanfaat ya Moms.

Baca Juga: Mengenal Osteoarthritis, Masalah Tulang yang Sering Dialami Lansia, Jangan Disepelekan Ya!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman: