Menu

Bisa Pengaruhi Kualitas Rasa dan Nutrisi, Ini 4 Tanda Cumi Sudah Tak Segar, Moms Harus Tahu Nih!

19 September 2023 15:45 WIB
Bisa Pengaruhi Kualitas Rasa dan Nutrisi, Ini 4 Tanda Cumi Sudah Tak Segar, Moms Harus Tahu Nih!

Cumi-cumi (Pixabay/DigitalDDay)

Tidak ada salahnya jika pembeli ingin memegang dan mencium aromanya terlebih dahulu untuk meyakinkan. Hal ini akan sangat penting dilaksanakan karena cumi yang tidak segar bisa langsung diketahui.

2. Warnanya lebih kusam

Seperti yang dijelaskan sebelumnya, cumi yang masih segar akan tampak berwarna putih segar. Sementara tanda cumi tidak segar dapat dilihat dari cumi yang tampak kuyu dan warnanya juga kusam sehingga tidak menarik.

Kusam dan keabu-abuan berarti menandakan cumi sudah tidak segar, jangan sampai kamu salh pilih. Namun kamu juga harus perhatikan, cumi yang berkulit warna gelap biasanya menjadi pilihan terbaik karena saat kulit arinya dikupas akan tampak putih segar.

3. Kulit ari yang rusak

Tanda cumi tidak segar berikutnya dapat dilihat dari kulit arinya yang sudah terkelupas atau rusak. Tanda yang satu ini sangat yang satu ini sangat mudah dilihat yang berarti kualitasnya menurun dan memengaruhi cita rasa setelah dimasak.

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Share Artikel:

Oleh: Ida Umy Rasyidah

Artikel Pilihan