Menu

Kalorinya Tinggi Banget, Cusss Simak Cara Bikin Bubur Susu Kacang Hijau untuk Booster Berat Badan Anak!

03 Oktober 2023 17:05 WIB
Kalorinya Tinggi Banget, Cusss Simak Cara Bikin Bubur Susu Kacang Hijau untuk Booster Berat Badan Anak!

Ilustrasi bayi makan sereal (Sumber/Unsplash)

HerStory, Jakarta —

Moms MPASI yang tinggi kandungan kalorinya sangat dibutuhkan lho untuk si kecil yang berat badannya kurang ideal. Meskipun kalorinya tinggi, Moms harus tetap bikin MPASI dari bahan-bahan alami dan sehat.

Maka dari itu, Herstory akan rangkumkan resep bubur susu kacang hijau yang kandungan nutrisinya sangat berlimpah Moms.

Mengutip dari buku 365++ Variasi Menu MPASI untuk Setahun karya Tanti Enggar & Rina Marwati, inilah resep bubur susu kacang hijau yang bisa booster berat badan anak.

Resep bubur susu kacang hijau

Bahan-bahan:

  • 50 gram kacang hijau rebus
  • 50 gram apel
  • 50 ml air jeruk manis
  • 100 ml ASI (3 sdm ASI) dicampur dengan 90 ml air hangat atau 3 sdm diseduh dengan 90 ml air hangat

Cara membuat:

  1. campur semua bahan lalu blender sampai halus.
  2. Saring.
  3. Sajikan.

Baca Juga: Jadi Pemilik Antioksidan yang Paling Baik, Intip Yuk Resep Pure Brokoli untuk MPASI Anak

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Artikel Pilihan