Menu

Bukan Cuma Jalani Pemeriksaan Sperma dan Sel Telur, Ini Langkah yang Harus Moms dan Dads Lakukan agar Kandungan Subur, Sudah Tahu Belum?

24 Oktober 2023 17:45 WIB
Bukan Cuma Jalani Pemeriksaan Sperma dan Sel Telur, Ini Langkah yang Harus Moms dan Dads Lakukan agar Kandungan Subur, Sudah Tahu Belum?

Ilustrasi ibu hamil. (HerStory/Wafi)

Selain itu, untuk mengetahui kondisi organ reproduksi Moms dan Dads, kalian harus melakukan beberapa langkah ini. Cusss simak saran dari dr. Riska berikut ini:

  1. Lakukan konsultasi dan pemeriksaan dengan dokter kandungan.
  2. Lakukan pemeriksaan kesehatan mulut dan gigi ke dokter gigi.
  3. Jaga berat badan agar tetap ideal.
  4. Pastikan Moms dan Dads selalu konsumsi makanan dengan gizi seimbang.
  5. Konsumsi suplemen asam folat.
  6. Hindari stres berlebihan.
  7. Istirahat cukup.
  8. Olahraga rutin.

Semoga informasi ini membantu ya Moms dan Dads, semangat terus untuk mendapatkan momongan!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Artikel Pilihan