Menu

Gak Banyak yang Tahu, Ini 3 Manfaat Daging Belut untuk Makanan Bayi Agar MPASI Makin Bergizi, Cuss Moms Dicoba!

02 November 2023 22:35 WIB
Gak Banyak yang Tahu, Ini 3 Manfaat Daging Belut untuk Makanan Bayi Agar MPASI Makin Bergizi, Cuss Moms Dicoba!

Bubur Tim Belut Teri (Instagram/astriayuliana)

2. Menjaga Kesehatan Tulang

Daging belut dikenal memiliki kandungan fosfor dan kalsium yang cukup besar. Melansir dari situs halodoc.com, pada setiap 100 gram daging belut mengandun sekitar 20 mg kalsium, dan sekitar 25 mg fosfor serta magnesium. Kandungan mineral tersebut dapat membantu menguatkan tumbuh kembang tulang serta gigi pada bayi. Selain itu, kandungan mineral yang dikombinasikan dengan vitamin D dalam daging belut juga menurunkan risiko kehilangan kepadatan tulang pada bayi.

3. Memelihara Kesehatan Mata

Daging belut juga diketahui mengandung beberapa senyawa lain yang dapat menyehatkan mata pada bayi. Melansir dari situs alodokter.com melalui sumber sindikasi konten suara.com, daging belut kaya akan kandungan senyawa kolin, folat dan vitamin A yang dapat menyehatkan mata. Mengonsumsi MPASI yang memiliki campuran daging belut secara terukur sesuai jumlah yang disarankan diyakini dapat menjaga kesehatan mata pada anak. Selain itu, kandungan vitamin A pada daging belut juga dapat menjaga kesehatan kulit serta rambut pada bayi.

Nah, itulah beberapa manfaat dari MPASI berbahan daging belut pada bayi. Semoga informasi ini bermanfaat bagi kita semua.

Baca Juga: 4 Rekomendasi Menu MPASI Sehat dan Bergizi ala Sabrina Anggraini, Moms Cusss Simak!

Baca Juga: Cocok untuk Si Kecil, Ini Resep MPASI dari Oatmeal yang Yummy dan Sehat Abis! Moms Catat Ya!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Share Artikel:

Oleh: Azka Elfriza

Artikel Pilihan