Menu

Empuk dan Wangi, Ini Resep Ayam Bakar Ungkep yang Jadi Biang Kerok Nasi Panas Ludes! Kuncinya di Air Kelapa Moms!

20 November 2023 13:15 WIB
Empuk dan Wangi, Ini Resep Ayam Bakar Ungkep yang Jadi Biang Kerok Nasi Panas Ludes! Kuncinya di Air Kelapa Moms!

Ayam Bakar Taliwang (YouTube/Devina Hermawan)

HerStory, Jakarta —

Menyajikan masakan yang enak untuk keluarga tentu saja menjadi tujuan utama para ibu rumah tangga memasak. Untuk melatih skill, simak yuk Moms cara membuat ayam bakar ungkep yang segar untuk makan malam!

Agar rasa makin keluar dan sedap, Moms juga bisa tambahkan air kelapa saat memasaknya. Penasaran gimana caranya? Simak yuk ulasannya!

Bahan:

  • 1 Ekor ayam (1kg)
  • Jeruk nipis/ Lada bubuk/ Bawang putih & garam secukupnya
  • 8-10 Lembar daun jeruk
  • 250-300 ml Air kelapa/ Air biasa
  • 8-10 bh Cabe merah + Rawit secukupnya
  • 6 Siung bawang putih (25 gr)
  • 1 sdm Ketumbar
  • 5 gr kunyit (2cm)
  • 20 gr jahe
  • 3 butir kemiri
  • 8-10 Siung bawang merah
  • Lada bubuk, garam, penyedap secukupnya
  • Margarine secukupnya
  • 7-9 sdm Kecap manis

Baca Juga: Sederhana Tapi Nikmat, Intip Yuk Resep Tahu Cabe Garam yang Murah Meriah

Baca Juga: Jangan Dilewatkan, Ini 3 'Keajaiban' yang Bakal Kamu Dapatkan Jika Minum Air Kelapa

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Artikel Pilihan