Menu

Jelang Semarang 10K, Olivia Tommy Sebagai Running Ambassador ISOPLUS Kasih Tips Para Pemula Sebelum Ikut Event Marathon, Simak Yuk!

16 Desember 2023 16:10 WIB
Jelang Semarang 10K, Olivia Tommy Sebagai Running Ambassador ISOPLUS Kasih Tips Para Pemula Sebelum Ikut Event Marathon, Simak Yuk!

Olivia Tommy sebagai Running Ambassador ISOPLUS saat makan siang bersama media di Semarang, Sabtu (12/16/2023) (Ida Umy Rasyidah/Herstory)

Semarang 10K Powered by ISOPLUS

Bicara soal Semarang 10K, kamu pasti tak asing lagi, karena ini merupakan event Marathon yang ke-2. Kembali hadir dengans semangat Step Up Your Limit, semarang 10K Powered by ISOPLUS memberikan kesempatan untuk para pelari untuk mendapatkan pengalaman dan berkompetisi dalam olahraga lari.

Uniknya di Semarang 10K ini, para pelari akan melewati rute mewakili akulturasi budaya, napak tilas sejarah, hingga kemegahan arsitektur khas Kota Semarang. Gak cuma itu saja lho, para pelari pun bisa menyaksikan atraksi kebudayaan khas Jawa Tengah di tengah-tengah lomba, wah unik banget kan, Beauty?

Tak hanya diselenggarakan ISOPLUS, tapi juga merupakan kolaborasi Harian Kompas yang didukung oleh Kota Semarang.

Baca Juga: Gaet Tenaga Kesehatan dan Pelatih Olahraga, ISOPLUS RUN 2025 Hadirkan Tanya Ahli dan 21 Days Challenge

Baca Juga: Indonesia Women Half Marathon Berdayakan Perempuan dan Ajak Hidup Aktif

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Artikel Pilihan