Menu

Rugi Banget Kalau Diskip! Ini 3 Makanan Tinggi Asam Folat, Ibu Hamil Wajib Konsumsi!

05 Februari 2024 18:55 WIB
Rugi Banget Kalau Diskip! Ini 3 Makanan Tinggi Asam Folat, Ibu Hamil Wajib Konsumsi!

Ibu hamil sedang minum teh herbal (Freepik/Edited by HerStory)

Ikan salmon

Siapa sih yang gak kenal jenis ikan satu ini? Ikan salmon memang sangat sering dikonsumsi apalagi kalau mentah dan dijadikan sashimi. Siapa sangka, hewan laut satu ini memiliki kadar asam folat cukup tinggi lho Moms.

Selain memiliki kandungan asam folat yang tinggi, ikan salmon juga dikenal luas akan kandungan omega-3 yang baik bagi kesehatan tubuh, terutama bagi ibu hamil yang sedang mengandung.

Tapi, kamu juga harus memperhatikan cara memasaknya ya. Jika sedang hamil, pastikan memasak ikan salmon hingga matang agar terhindar dari bakteri yang menyebabkan penyakit bagi tubuh.

Alpukat

Jenis buah yang satu ini pastinya sudah sering banget kan kamu temui, Mom? Seperti yang diketahui, kandungan lemak sehat dalam buah alpukat memang sangat banyak beberapa diantaranya adalah asam folat dan omega-3.

lpukat mengandung ALA yang baik untuk memenuhi asupan omega-3. Alpukat juga kaya akan serat, vitamin B kompleks, vitamin C, vitamin E, vitamin K dan kalium. Di dalam satu cangkir alpukat sendiri memiliki kandungan asam folat sebanyak 110 mikrogram.

Nah, itu dia deretan makanan yang kaya akan asam folat dan bisa kamu konsumsi saat hamil. Mau coba yang mana nih Moms?

Baca Juga: Cocok untuk Penderita Diabetes, Ini Resep Soto Betawi Sehat Tanpa Santan dan Susu, Jajal Yuk!

Baca Juga: Resep Sosis Frozen Homemade Aman dan Sehat, Moms Wajib Coba untuk Si Kecil!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Artikel Pilihan