Menu

Defisit Kalori Tanpa Olahraga Memang Bisa Bikin Berat Badan Turun? Beauty Harus Tahu Faktanya....

15 Februari 2024 03:15 WIB
Defisit Kalori Tanpa Olahraga Memang Bisa Bikin Berat Badan Turun? Beauty Harus Tahu Faktanya....

Ilustrasi wanita berhasil diet. Berat badannya menunjukkan penurunan. (HerStory/Wafi)

"Sebab, dengan aktif berolahraga dan beraktivitas fisik, jumlah kalori yang dibakar oleh tubuh Anda lebih besar, sehingga kelebihan kalori yang dikonsumsi melalui makanan dan minuman pun akan lebih minim yang ditimbun sebagai lemak dalam tubuh," tutur dr. Nadia.

Selain itu, dengan berolahraga stamina Beauty akan tetap bugar, mood jadi baik, kualitas tidur meningkat, daya tahan tubuh lebih kuat, dan banyak manfaat lainnya.

Baca Juga: 10 Rekomendasi Olahraga yang Bisa Bantu Turunkan Berat Badan, Gak Usah Pakai Alat Berat Moms!

Baca Juga: Awas Cedera, Begini Caranya Mengatasi Sakit Badan Setelah Olahraga, Cukup Lakukan Hal Ini...

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman: