Menu

Lebaran Auto Glowing dan Bikin Pangling! Ini 5 Bahan Alami untuk Masker Wajah, Mudah Dicari di Rumah Lho Beauty!

29 Februari 2024 12:25 WIB
Lebaran Auto Glowing dan Bikin Pangling! Ini 5 Bahan Alami untuk Masker Wajah, Mudah Dicari di Rumah Lho Beauty!

Tiga wanita berbeda skintone yang memiliki kulit sehat dan glowing. (pinterest/cosmopolitan)

3. Yogurt

Apakah kalian sudah mencoba untuk membuat masker wajah alami dengan yoghurt? Jika belum, kalian bisa melakukannya sekarang. Yoghurt mengandung asam laktat yang berguna untuk menghambat produksi enzim tirosinase. Tirosinase merupakan enzim yang menghasilkan suatu melanin.

Jika produksi melanin tersebut, maka kulit yang kusam dapat menjadi kulit yang cerah dan bersih. Kalian cukup mengoleskan yoghurt secara merata ke seluruh wajah kemudian diamkan beberapa menit. Lalu bilas dengan air sampai benar-benar bersih. 

4. Madu

Kalian sudah pasti kerap mendengar bahwa madu mempunyai banyak manfaat, salah satunya untuk kecantikan. Madu dapat dijadikan sebagai masker alami karena mampu menghilangkan sel-sel kulit mati yang menyebabkan kulit kusam.

Kalian cukup mengoleskan madu tipis-tipis ke seluruh wajah. Tunggu 15-20 menit kemudian bilas menggunakan air hingga bersih. Akan lebih baik jika kalian menggunakan madu alami untuk hasil yang lebih maksimal. 

5. Lidah Buaya

Tak hanya untuk kesehatan rambut, lidah buaya juga dapat dibuat menjadi masker alami untuk mencerahkan wajah. Lidah buaya dapat memperbaiki sel-sel kulit yang rusak. Untuk menjadikan lidah buaya sebagai masker wajah, kalian bisa langsung mengambil dari tanaman lidah buaya atau bisa juga melalui gel Aloe Vera yang banyak tersedia. Cukup oleskan secara merata ke seluruh wajah dan tunggu hingga 15 menit. Kemudian bilas sampai bersih.

Bahan-bahan alami tanpa kita duga juga dapat membantu untuk mencerahkan kulit. Tak harus dengan obat-obatan atau produk kecantikan yang mahal. Selagi ada bahan alami yang dapat digunakan, maka tak masalah. Itulah 5 bahan alami yang dapat kalian gunakan sebagai masker alami.  

Baca Juga: Udara Makin Lembap, Ini 3 Bahan Alami yang Ampuh Usir Nyamuk, Moms Wajib Catat!

Baca Juga: Lemak Auto Hancur! Ini Resep Obat Diet dari Bahan Alami yang Bisa Bantu Turunkan Berat Badan, Mudah dan Murah Banget!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman: