Menu

Resep Ayam Teriyaki Selezat Restoran Jepang, Sajikan dengan Salad Sayur Dijamin Makin Nikmat!

24 April 2024 21:30 WIB
Resep Ayam Teriyaki Selezat Restoran Jepang, Sajikan dengan Salad Sayur Dijamin Makin Nikmat!

Nasi Jeruk dan Ayam Teriyaki (Sumber/Sajian Sedap)

Cara membuat:

1. Pertama kamu harus membuat saus teriyaki dahulu, caranya rebus mirin dalam panci sampai mendidih, masukan bahan lainnya, kecuali tepung maizena. Didihkan secara perlahan selama 2 menit di atas api kecil sampai mengental, lalu dinginkan. Sisihkan.

2. Potong setiap dada ayam jadi 2 bagian, tipiskan bagian dada yang tebal. Lalu pukul-pukul dengan benda tumpul agar tipisnya merata (2 cm). Balur dengan tepung terigu.

3. Panaskan minyak dalam wajan anti lengket. Goreng ayam hingga kecoklatan, tiap sisinya 2-3 menit.

4. Panaskan saus teriyaki dalam wajan bersih. Setelah mendidih masukkan ayam. Kecilkan api setelah saus mendidih kembali. Tutup wajan, masak ayam hingga matang sambil di balik 3 kali. Angkat ayam, kentalkan  dengan saus dan maizena.

5. Ayam teriyaki sudah matang, lalu sajikan, caranya iris ayam 1 1/2 c. Olesi dengan saus yang dikentalkan. Taburi wijen, beri garnish lainnya. Sajikan dengan nasi pulen.

Baca Juga: Makin Siang Pasti Nambah, Yuk Coba Resep Ayam Teriyaki Super Nikmat, Ini Resepnya Moms!

Baca Juga: Resep Ayam Goreng Ketumbar, Juicy di Dalam, Garing di Luar, Aromanya Nikmat Banget Moms!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Artikel Pilihan