Ilustrasi pasangan suami istri di atas ranjang. (Unsplash/Edited by HerStory)
Moms, apakah PakSu sering mengalami disfungsi ereksi? Bicara soal disfungsi ereksi, menurut dr. Nadia Nurotul Fuadah di laman Alodokter pada 13 Mei 2024. disfungsi ereksi merupakan kondisi seseorang pria tak mampu untuk ereksi secara optimal.
Nah, ternyata disfungsi ereksi ini bisa disebabkan oleh banyak faktor, utamanya ada 4, cusss langsung simak berikut ini.
Meski begitu Moms, untuk mengevaluasi apakah penyebab disfungsi ereksi PakSu itu apakah sifatnya sementara atau justru permanen, tak bisa sembarangan.
"Jika keluhan Anda munculnya sudah lama, tidak ada salahnya Anda pergi memeriksakan diri ke dokter agar diberi penanganan tepat sesuai penyebabnya," jelas dr. Nadia dikutip Herstory, Selasa (13/5/2024).
Moms juga harus mengingatkan PakSU untuk tak sembarangan mengobati dengan obat-obatan yang tak memiliki resep dokter. Lebih baik PakSu untuk menerapkan gaya hidup sehat.
Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.