Menu

Penting Banget, Inilah Hak-hak Pekerja Wanita!

10 Maret 2021 16:30 WIB
Penting Banget, Inilah Hak-hak Pekerja Wanita!

Seorang pria sedang mengajarkan dua wanita menggunakan laptop abu-abu. (Unsplash/Icons8 Team)

HerStory, Tangerang —

Banyaknya revisi akan perundang-undangan yang mengatur perihal hak-hak pekerja membuat kita terkadang kurang update dengan perkembangannya.

Eits, enggak boleh kecolongan, lho, Ladies! Sebagai wanita pekerja, kita harus mengetahui betul hak-hak yang pantas kita dapatkan sebagai seorang pekerja. 

Dewasa ini, pekerja wanita memang makin banyak, nih.  Hal ini terbukti semakin meningkatnya pertumbuhan jumlah pekerja wanita setiap tahun. Bahkan, ada beberapa posisi pekerjaan spesifikasinya dibuat khusus untuk wanita.

Namun, sebagai seorang wanita yang tentunya memiliki perbedaan signifikan dengan pria, kita juga memiliki hak-hak yang berbeda, lho!

Nah, kalau kamu enggak mengetahui hak-hak ini, bisa saja pemilik usaha berlaku semena-mena dan enggak mengindahkan hak-hak mu. 

Maka dari itu, yuk, kita bahas hak-hak pekerja wanita yang dilansir dari rekan sindikasi Herstory,

Finansialku.com!

Baca Juga: Ibu Pekerja Wajib Catat! Ini Rekomendasi Peralatan Elektronik Modern Agar Masakan Tetap Sehat dan Praktis, Cuss Langsung Intip!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Share Artikel:

Oleh: Dwi Krisna Juniarti

Artikel Pilihan