Ilustrasi rambut rontok. (pinterest/freepik)
Beauty coba kamu rutin gunakan masker rambut, lalu pijat kepala saat menggunakannya. Itu karena memijat kepala bisa tingkatkan aliran darah dan merangsang pertumbuhan rambut.
Beauty, jika kamu rambutnya sering rontok, maka kamu harus gunakan produk perawatan rambut khusus, seperti minyak kelapa, ginseng, minyak geranium, dan lainnya.
Beauty, jika kamu mudah terdistraksi dengan hal-hal yang membuat kamu stres, sebaiknya kamu lebih pintar dalam mengelolanya.
Beauty, pastikan kamu tak melakukan keramas dalam waktu sering ya. Selain itu, jangan terlalu sering mengikat rambut. Sebaiknya kamu gunakan sisir rambut yang bergigi jarang.
Semoga informasi ini membantu ya Beauty.
Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.