Menu

Waspada Moms, Inilah Faktor yang Bisa Bikin Anak Mengidap kolesterol Tinggi

02 Juni 2024 23:50 WIB
Waspada Moms, Inilah Faktor yang Bisa Bikin Anak Mengidap kolesterol Tinggi

Ilustrasi kolesterol tinggi. (Pinterest/Edited by HerStory)

Selanjutnya, Moms juga perlu mengatur jadwal istirahat anak agar organ tubuhnya bekerja dengan baik. Pastikan si kecil tidur cukup, dengan durasi hingga 8 jam dalam satu hari. 

“Sebaiknya ajak si kecil untuk berolahraga secara rutin dan menerapkan pola tidur yang baik. Si kecil tak diperkenankan begadang karena durasi tidur malam bagi anak berusia lebih dari 6 tahun sebaiknya adalah 8 jam sehari,” tutup Novi. 

Baca Juga: 5 Buah yang Bisa Turunkan Kolesterol, Cocok Nih Dikonsumsi Setelah Makan Daging Kurban!

Baca Juga: Tips Diet untuk Penderita Kolesterol Tinggi, Simak Baik-baik Ya!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman: