Ilustrasi bayi belajar jalan. (Pinterest/Freepik)
Sudah memasuki bulan Juni 2024, berikut adalah deretan nama bayi perempuan yang bisa kamu pakai untuk si kecil.
Beberapa referensi nama bayi bulan Juni ini sangat cocok untuk kamu ketahui karena maknanya yang baik dan pilihannya yang cantik.
Penasaran ada apa saja? Simak yuk Moms!
1. Adiratna: Permata yang cantik
2. Aida: Hadiah terindah
3. Ainur: Pembawa cahaya terang
4. Anjani: Wanita yang ulet dan gigih
5. Ajeng: Wanita yang cantik
6. Bajramaya: Batu intan yang pemberani
7. Banuwati: Pribadi yang cemerlang
8. Batari: Wajah bak bidadari
9. Bethari: Ketuhanan
10. Bintarti: Bintang yang bersinar
11. Campaka: Bunga yang harum
12. Candrarini: Rembulan bersinar terang
13. Candrawati: Daya pikir gemilang
14. Carika: Pusat perhatian
15. Chitra: Ceria
16. Darmani: Menyimpan kebajikan
17. Darmaya: Pembawa keselamatan
18. Datyani: Berbudi pekerti baik
19. Dewani: Penuh kemuliaan
20. Dianti: Istimewa
21. Ening: Putri bening dan tercinta
22. Erina: Punya ketajaman
23. Esti: Cita-cita dan keinginan
24. Estiningtyas: Berhasrat baik
25. Estu: Bersungguh-sungguh
Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.