Kangkung Balacan (Instagram/perocooks)
Cuma butuh waktu 10 menit, kamu langsung bisa menyiapkan sayur yang enak dan gak bisa ditolak!
Ini resep kangkung tumis terasi yang bisa kamu coba di rumah, rasa dan wanginya penuh kenitkamatn terutama jika disantap dengan nasi hangat!
Penasaran? Simak yuk Moms resepnya!
Bahan tumis kangkung terasi:
Cara membuat tumis kangkung terasi:
1. Tumis bawang merah dan bawang putih sampai harum, kemudian masukkan terasi dan masak sembari diaduk hingga merata.
2. Masukkan kangkung lalu masak sembari diaduk hingga tumisan tercampur rata. Tambahkan garam, gula, dan kaldu jamur, lalu masak hingga kangkung layu.
3. Matikan api kompor lalu sajikan tumis kangkung terasi selagi hangat.
Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.