Menu

Modal Murah Dapat Seabrek, Ini Resep Daging ala Yoshinoya yang Cocok Banget Jadi Menu Makan Malam! Si Kecil Pasti Girang Nih

10 Juni 2024 19:25 WIB
Modal Murah Dapat Seabrek, Ini Resep Daging ala Yoshinoya yang Cocok Banget Jadi Menu Makan Malam! Si Kecil Pasti Girang Nih

Beef teriyaki (Instagram/sarah_ari_nugroho)

HerStory, Jakarta —

Daging adalah masakan kesukaan banyak orang. Banyak sekali olahan daging yang tak bisa ditolak dan tentu banyak diminati terutama yang mudah diolah.

berikut adalah resep daging ala Yoshinoya yang murah dan mudah bisa kamu coba di rumah, simak yuk Moms cara memasaknya!

Bahan:

  • 500 gram beef slice yang ada lemaknya.

Bumbu marinasi:

  • 2 sendok makan kecap asin
  • 3 sendok makan kecap manis
  • 2 sendok makan saus sambal
  • 3 sendok makan saus tomat
  • 1 sendok makan saus tiram

Bumbu halus:

  • 4 siung bawang putih
  • 2 ruas jari jahe

Bumbu iris:

  • 1 bawang bombay ukuran besar
  • 1 cabai merah besar, buang bijinya.

Baca Juga: Resep Spaghetti Brulee yang Endul dan Mudah Ditiru, Cocok untuk Sajian saat Bosan Santap Masakan Rumahan!

Baca Juga: Cocok untuk Jadi Teman Santai, Ini Resep Bakwan Jagung Crispy yang Wajib Coba!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.