Ilustrasi ibu hamil membawa segelas minuman (Freepik/cookie_studio)
Telur rebus merupakan salah satu makanan yang bisa menjadi salah satu pilihan untuk dikonsumsi para ibu hamil. Melansir dari artikel yang terbit dalam “The American Academic of Pediatrics”, telur rebus seperti telur ayam dan telur puyuh mengandung kandungan kolin yang baik untuk perkembangan syaraf bayi dan sumsum tulang belakang.
Bagi kamu para ibu hamil, bisa mengonsumsi setaknya 1 telur rebus setiap harinya untuk mendapatkan manfaat dari kandungan telur tersebut.
Ibu hamil juga cukup disarankan untuk mengonsumsi kacang-kacangan sebagai salah satu asupan camilan sehatnya. Kacang-kacangan cukup kaya serat, lemak nabati dan beragam kandungan lainnya yang baik bagi janin.
Kacang-kacangan seperti kacang tanah, kancang almon dan kacang mete bisa menjadi jenis pilihan kacang-kacangan yang bisa menjadi cemilan bagi ibu hamil.
Nah, itulah beberapa makanan cemilan yang bisa digunakan untuk dikonsumsi para ibu hamil. Semoga informasi ini bermanfaat bagi kita semua.gan ini banyak sekali
Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.