Menu

Brrrr...Cuaca Makin Dingin, Ini Rekomendasi Minuman Hangat yang Bisa Cegah Penyakit, Nomor 2 Favorit Banyak Orang!

27 September 2024 05:23 WIB
Brrrr...Cuaca Makin Dingin, Ini Rekomendasi Minuman Hangat yang Bisa Cegah Penyakit, Nomor 2 Favorit Banyak Orang!

Ayam kukus jahe (Press Release)

3. Jahe

Sudah sejak lama, jahe selalu jadi bahan utama pembuatan hangat, salah satu olahan jahe yang populer, yaitu teh jahe yang enak banget dikonsumsi saat musim dingin. Mengutip dari "Critical Reviews in Food Science and Nutrition", jahe ini memiliki sifat anti-inflamasi dan dapat membantu meredakan gejala flu dan pilek. Ketika disajikan hangat, teh jahe dapat membantu menenangkan tenggorokan dan memberikan kelegaan saat tenggorokan sakit.

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Share Artikel:

Oleh: Ida Umy Rasyidah

Artikel Pilihan