Menu

Tips Cegah Burnout untuk Para Working Moms, Yuk Moms Mulai Peduli Kesehatan Mental Sendiri!

24 Oktober 2024 23:35 WIB
Tips Cegah Burnout untuk Para Working Moms, Yuk Moms Mulai Peduli Kesehatan Mental Sendiri!

ilustrasi working Moms (istimewa)

Pada sesi #TanyaAhlinya tersebut, Nisfie menuturkan bahwa self-love juga menjadi satu hal yang penting, dimana dengan memberikan cinta kepada diri sendiri merupakan kunci agar ibu tetap bisa sehat dan bahagia dengan meluangkan waktu untuk melakukan hal-hal disukai.

Jika terdapat kesulitan untuk beradaptasi pada pergantian peran dari kantor ke rumah ataupun sebaliknya, Nisfie memberikan tips untuk melakukan teknik inhale-exhale yang bisa dilakukan dengan perlahan, sampai rasanya nyaman dan damai dengan diri kita sendiri. Pastikan juga untuk tetap mindfull, yaitu menikmati apapun yang sedang dikerjakan dan jangan lupa untuk tetap bersyukur.

Penting untuk Ibu menghargai apa yang sedang dirinya hadapi, agar lebih mudah dalam menjalani kegiatan sehari hari. “It’s okay not to be okay, supaya kita bisa berdamai dengan keterbatasan diri kita baik sebagai ibu maupun wanita pekerja” ujar Nisfie.

Baca Juga: Dijekar Deadline? Berikut adalah 3 Tips Mudah Hilangkan Burnout dan Lepas Stres saat Kerja Tanpa Henti

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Share Artikel:

Oleh: Ida Umy Rasyidah

Artikel Pilihan