Menu

Tanpa Memerlukan Operasi Besar, Ini Deretan Tindakan Intervensi Jantung untuk Penderita Penyakit Jantung

07 November 2024 20:00 WIB
Tanpa Memerlukan Operasi Besar, Ini Deretan Tindakan Intervensi Jantung untuk Penderita Penyakit Jantung

Ilustrasi penyakit jantung. (pinterest/freepik)

Selain balon, pada beberapa kasus, stent (tabung kecil) juga dapat dipasang untuk menjaga pembuluh darah tetap terbuka setelah prosedur.

"Atrial Septal Occluder (penutupan kebocoran sekat serambi) pada penyakit jantung bawaan," jelas dr. Zakky

Selain 3 hal di atas, dr. Zakky pun menjelaskan dua tindakan lainnya, yaitu Atrial Septal Occluder (penutupan kebocoran sekat serambi) pada penyakit jantung bawaan dan pemasangan stent atau pembalonan pada penyakit pembuluh darah tepi/ perifer.

Baca Juga: Jantung Jadi Penyakit dengan Beban Biaya Tertinggi, Gimana Sih Cara Cegahnya?

Baca Juga: Spill Rahasia Panjang Umur yang Banyak Disepelekan, Ini Tips Mudah Cegah Penyakit Jantung Sejak Dini, Terapkan Yuk!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Artikel Pilihan