Menu

Awas Urine Berbau Pertanda Batu Ginjal, Dokter Eka Hospital Permata Hijau Jelaskan Penyebabnya

26 November 2024 23:30 WIB
Awas Urine Berbau Pertanda Batu Ginjal, Dokter Eka Hospital Permata Hijau Jelaskan Penyebabnya

Ilustrasi batu ginjal (Freepik/jcomp)

Tips mencegah batu ginjal

Asupan makanan dan minuman memiliki pengaruh yang sangat tinggi dalam menyebabkan batu ginjal. Beberapa cara yang bisa Beauty lakukan untuk mencegah batu ginjal, yaitu:

  • Mencukupi kebutuhan cairan, minimal 8 gelas atau 1,5 liter per hari.
  • Membatasi makanan yang dapat meningkatkan risiko batu ginjal seperti daging merah, makanan tinggi gula dan garam, makanan olahan, makanan tinggi oksalat, seperti kacang-kacangan.
  • Menjaga berat badan ideal
  • Konsumsi makan makanan alami tinggi kalsium, bukan dari suplemen (terutama jika tidak berkonsultasi dokter)
  • Makan buah dan sayur yang baik untuk batu ginjal, seperti jeruk, lemon, jeruk bali, sayuran hijauĀ 

Tanpa pengobatan yang tepat, batu ginjal bisa menyebabkan beberapa komplikasi, seperti sumbatan yang menyebabkan urine kembali ke ginjal dan menyebabkan ginjal bengkak (hidronefrosis),Infeksi ginjal (pielonefritis), gagal ginjal akut, infeksi saluran kencing berulang dan penyakit ginjal kronis.

Baca Juga: Beauty Tiati, Ini Lho Penyebab Batu Ginjal, Kamu Harus Tahu!

Baca Juga: Bisa Tanpa Operasi? Dokter Spill Macam-macam Pengobatan Batu Ginjal, Simak Yuk Moms

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Artikel Pilihan