Menu

Moms, Ini Penyebab Ruam Leher pada Bayi! Hati-hati ya...

23 Maret 2021 22:15 WIB
Moms, Ini Penyebab Ruam Leher pada Bayi! Hati-hati ya...

ilustrasi ruam pada leher bayi. (Beingtheparent.com/Edited by HerStory)

Infeksi Jamur

Ruam juga sering disebabkan adanya infeksi jamur. Jamur seperti candida cenderung tumbuh subur di tempat basah an hangat, seperti lipatan kulit leher bayi. Selain itu, jamur akan berke,bang baik dengan sempurna, jika keringat dan kelembapan.

Nah Moms jadi mudah kan mengatasi ruam pada leher bayi? Moms juga bisa mencegahnya dengan selalu menjaga kebersihan dan kesehatan kulit bayi.

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman: