Menu

Intip 4 Kebudayaan Khas Betawi yang Patut Dilestarikan

06 April 2021 09:20 WIB
Intip 4 Kebudayaan Khas Betawi yang Patut Dilestarikan

Penari Betawi. (Pinterest/Imam Hartoyo)

Sementara si wanita bertopeng putih dengan gincu merah dan menggunakan pakaian berwarna terang. Keduanya dilengkapi hiasan kepala khas Melayu bernama Kembang Kelapa.

Agar bisa dimainkan dan tampak hidup, ondel-ondel dibuat dari rangka bambu yang memungkinkan orang-orang membawanya dari dalam.

Ondel-ondel biasanya tampil di barisan terdepan dari sebuah arak-arakan pada pesta pernikahan atau sunatan, diikuti oleh pengantin, keluarga, dan kerabat.

Arak-arakan dilakukan dengan mengelilingi kampung, nuansa Betawi yang diciptakan semakin kental dengan irama tanjidor atau gambang kromo mengiringinya.

2. Tari Belenggo

Tarian ini pernah populer di Batavia saat masa penjajahan Belanda. Pengaruh Cina yang mengalir pada Betawi turut mempengaruhi gerak tarian ini sehingga terlihat mirip tari ronggeng.

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman: