Menu

Waduh, Jangan Konsumsi Madu Berlebihan Ya! Ini Bahayanya...

23 April 2021 08:00 WIB
Waduh, Jangan Konsumsi Madu Berlebihan Ya! Ini Bahayanya...

Ilustrasi madu. (Unsplash/Alexander Mils)

Pengeroposan gigi

Nah, mengonsumsi madu dalam jumlah yang banyak juga dapat membuat gigi cepat keropos. Madu yang mengandung 82 persen gula itu jika menempel di gigi bisa menyebabkan pengeroposan perlahan-lahan. Hal tersebut dikarenakan konsumsi madu terlalu banyak layaknya terlalu banyak makan gula.

Itulah beberapa efek samping yang akan muncul kalau kamu konsumsi madu secara berlebihan. Jangan lupa untuk membeli madu dengan kualitas terbaik, ya!

Baca Juga: Gokil! Ini 4 Manfaat Rendaman Bawang Putih dan Madu bagi Kesehatan Tubuh, Apa Saja Ya?

Baca Juga: Jangan Tertipu Moms! Ini 7 Cara Mudah Bedakan Madu Asli dan Palsu, Nomor 4 Wajib Dilakukan!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Share Artikel:

Oleh: Tasha Rainita

Artikel Pilihan