Menu

Jangan Sampai Keteteran! Yuk Siapkan Asuransi Pendidikan Anak dengan 7 Tips Ini

19 Mei 2021 17:00 WIB
Jangan Sampai Keteteran! Yuk Siapkan Asuransi Pendidikan Anak dengan 7 Tips Ini

Ilustrasi anak belajar di kelas (shutterstock/Edited by Herstory)

Kebutuhan keluarga, kebutuhan sekolah anak, maupun pribadi, yang paling mengetahui hal tersebut merupakan diri sendiri. 

Setelah menghitung biaya, pasti Moms telah mengetahui, biaya pendidikan tersebut diperuntukkan untuk jangka panjang atau pendek.

Tujuan menghitung biaya yang dibutuhkan untuk pendidikan adalah, agar Moms dapat menyiapkan dana pendidikan secara maksimal.  

7. Mengambil Asuransi Sekaligus Tabungan Pendidikan

Sebenarnya, asuransi pendidikan dan tabungan pendidikan memiliki kelebihan dan kekurangannya masing-masing.

Sebelum memutuskan untuk mengambil secara bersamaan, Moms harus memperhitungkan biaya yang diperlukan terlebih dahulu.

Memilih salah satu di antara keduanya juga bisa, asalkan sesuai dengan kebutuhan. Tetapi, memutuskan untuk menggunakan keduanya jauh lebih baik, karena saling melengkapi.

Dalam menyiapkan asuransi pendidikan, hal paling penting adalah mengetahui tujuannya terlebih dahulu. 

Untuk memilih produk yang tepat, jika untuk jangka pendek bisa memilih tabungan pendidikan, sedangkan jangka panjang bisa menggunakan asuransi pendidikan.

Baca Juga: Akhir Pekan Pengeluaran Makin Bengkak, Ini 3 Zodiak Apes dalam Finansial! Duh, Tabungan Makin Kering Kerontang Nih!

Baca Juga: Biar Semua Kebutuhan Terpenuhi, Yuk Simak Cara Merdeka Finansial Langsung dari Financial Coach, Beauty Wajib Tahu Nih!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman: